Cara Mengubah Tampilan Google Chrome Agar Lebih Keren



Cara ini dapat menjadi refrensi yangdapat anda lakukan jika anda merasa bosan dengan tampilan Google Chrome yang itu itu saja, atau anya ingin mencoba hal yang baru, caranya sangat mudah dan gampang gan ikuti instruksi dibawah ini :
Cara Mengubah Tampilan,Tema,Background, Di Google Chrome :

1. langkah pertama nyalakan terlebih dahulu laptop / PC anda, lalu buka aplikasi browser Google Chrome.
2. kemudian, copy alamt ini ( https://chrome.google.com/webstore/category/themes ) kemudian paste pada tab baru, atau bisa juga langsung klik disini 
3. nah di situ, pada jendela yang terbuka, silahkan tentukan dulu mana yang akan anda pilih, tentunya seyelah melihat lihat beberapa daftar tema terlebih dahulu, Dan disitu juga ada pilihan dari google atau dari  seniman pilih salah satu



4. setelah anda klik salah satu, maka akan tampil banyak pilihan tema, kemudian anda diharuskan memilihnya salah satu caranya, Arahkan kursor anda pada gambar tema yang anda pilih tadi, kemudian klik -> Pilih Tema <- atau -> Choose Theme <-.
5. Jika tidak bekerja / tidak berhasil, maka klik ->install<- atau ->download<-, lalu Tunggulah beberapa detik sampai proses download selesai.
ini dia contoh hasilnya :


gimana gan mudah bukan Cara Mengubah Tampilan,Tema,Background, Di Google Chrome-nya, nah sekian dulu postingan saya kali ini semoga bermanfa'at dan bisa mempraktekanya gan ^_^

Postingan terkait:

Belum ada tanggapan untuk "Cara Mengubah Tampilan Google Chrome Agar Lebih Keren"

Post a Comment

- Komentar harus sesuai topik, tidak menyimpang !
- Komentar yang bersifat promosi, langsung saya hapus !
- Jangan meletakkan link aktif pada komentar, karena itu adalah spam !
- Tolong beritahukan saya jika ada link, gambar, dll yang rusak !