Tips dan Cara Mengetahui Android Sudah Di Root Atau Belum??

Cara Mengetahui Android Sudah Di Root Atau Belum, apabila anda akan melakukan Root pada Smartpone Android anda pasti itu adalah keputusan yang lumayan membingungkan sebelumnya, tetapi banyak juga dari pengguna Smartpone Android, setelah melakukan Root anda juga harus tahu Cara Mengetahui Android Sudah Di Root Atau Belum, dan cara ini harus anda terapakan sebelum anda membeli sebuah Smartpone bekas agar anda dapat mengetahui Smartpone yang akan anda beli masih bagus atau tidak kualitasnya.
Oke, kali ini saya akan menjelaskan Cara Mengetahui Apakah Ponsel Android sudah di Root atau Belum. Untuk mengetahui apakah Smartpone Android anda sudah di Root atau belum, cara ini sangat mudah sekali dilakukan. Sebelumnya anda ikuti beberapa langkah dibawah ini :


Cara Mengetahui Android Sudah Di Root Atau Belum :
1.    Pertama download “Root Checker” di Google Play Store atau cara singkatnya bisa klik Disini!!! Setelah itu anda install saja pada Android Anda, seperti aplikasi pada umumnya.
2.    Jika sudah selesai proses penginstallanya, lalu buka aplikasi Root Checker-nya
3.    Ketiga, untuk menyetujui sekaligus melanjutkan ke langkah berikutnya klik “Agree”
4.    Kemudian, pilih “Verify Root Access” untuk mulai memverifikasi apakah Smartpone Android kalian
Cara Mengetahui Android Sudah Di Root Atau Belum.
5.    Step kelima tunggu beberapa sa’at hingga aplikasi “Root Checker” menyelesaikan tugasnya, yaitu verifikasi atau pengecekan . Apabila muncul Pop-up pilih saja “Grant / Allow", untuk melanjutkan.
6.    Dan dibawah ini adalah hasil dari menggunakan aplikasi “Root Checker”.


Tips dan Cara Mengetahui Android Sudah Di Root Atau Belum??

Baca artikel menarik dibawah ini juga sob :)
1. Tips Mudah Mempercepat Charging Baterai HP Android/Blackberry
2. Cara Mengatasi Tidak Bisa Download di Playstore
3.  Penyebab dan Cara Mengatasi Laptop Sering Mati Sendiri

Apabila semua langkah telah dilakukan, berati kalian sudah tahu Cara Mengetahui Android Sudah Di Root Atau Belum, dengan melihat hasil dari aplikasi “Root Checker" tersebut apakah hasil di ponsel kalian sama dengan hasil diatas? Apabila iya berati ponsel kalian sudah di root. Dan apabila tidak, coba cek lagi di Root Checker, apabila masih tidak seperti yang diatas, berarti Android anda belum diroot.sekian dan terimakasih^_^

Postingan terkait:

1 Tanggapan untuk "Tips dan Cara Mengetahui Android Sudah Di Root Atau Belum??"

  1. mantap min ilmunya bermanfaat sukses selalu ya dan keep blogging
    solder uap

    ReplyDelete

- Komentar harus sesuai topik, tidak menyimpang !
- Komentar yang bersifat promosi, langsung saya hapus !
- Jangan meletakkan link aktif pada komentar, karena itu adalah spam !
- Tolong beritahukan saya jika ada link, gambar, dll yang rusak !